Postingan

Entri yang Diunggulkan

APA ITU SANTRI?

Gambar
APA ITU SANTRI? Assalamualaikum Wr. Wb Ini adalah tulisan pertama saya, dan saya akan membawakan tema tentang santri.teman, pastinya kita tidak asing dengan kata santri, Mungkin mendengar setiap hari, atau bahkan mungkin juga teman sendiri adalah seorang santri. Itu semua tidaklah penting, yang terpenting adalah mari kita bahas mengenai apa itu santri. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) kata santri sendiri berarti orang yang mendalami agama Islam;   orang yang beribadat dengan sungguh-sungguh; orang yang saleh. dan santri bertempat tinggal di dalam sebuah pesantren . Dan apakah teman tau apakah pesantren itu? Menurut KBBI pesantren / pesantrian   merupakan asrama tempat santri atau tempat murid-murid belajar mengaji dan sebagainya atau biasa disebut juga pondok. Nah teman, jadi Santri adalah orang yang berangkat dari rumah menuju ke asrama / Pondok Pesantren dengan niat dan tujuan yang mulia yaitu menuntut ilmu. Akan tetapi Menjadi seorang sant...

PENINGKATAN JUMLAH JAMAAH PENGAJIAN RUTIN MALAM JUMAT DI GIRIKUSUMO PADA MASA TATANAN KEHIDUPAN NORMAL BARU

PENINGKATAN JUMLAH JAMAAH PENGAJIAN RUTIN MALAM JUMAT DI GIRIKUSUMO PADA MASA TATANAN KEHIDUPAN NORMAL BARU Muhammad Abdul Qodir UIN Walisongo Semarang, Jawa Tengah, Indonesia abdulbinnur7@gmail.com Abstrak Pengajian atau yang sering disebut juga sebagai majelis taklim merupakan salah satu kegiatan dakwah atau syiar Islam yang sudah menjadi kebutuhahan bagi umat muslim. Objek kajian dalam penelitian ini adalah jamaah pengajian rutin malam Jumat di Girikusumo, yang mana selama masa new normal ini jumlah jamaah yang hadir dalam pengajian justru mengalami peningkatan dibandingkan pada saat sebelum pandemi. Kegiatan pengajian tentunya penting diselenggarakan guna untuk melangsungkan dakwah Islamiyah di kehidupan masyarakat. Tulisan ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor penyebab naiknya jumlah jamaah pengajian rutin di masa tatanan kehidupan baru. Dengan topik pembahasan diantaranya; bagaimana pengaruh peran Kyai dalam kegiatan pengajian; bagaimana peran media sosial dalam penyampaia...

CONTOH KARTU TANDA PESERTA SNMPTN 2018 JALUR BIDIKMISI

Gambar
Berikut adalah contoh kartu tada peserta SNMPTN 2018 jalur bidikmisi punya saya. 

MAKALAH UKHUWAH ISLAMIYAH

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang             Manusia adalah makhluk individu sekaligus makhluk sosial. Sebagai makhluk individu ia memiliki karakter yang unik, yang berbeda satu sama lain dengan fikiran dan kehendaknya yang bebas. Dan sebagai makhluk sosial ia membutuhkan manusia lain, membutuhkan sebuah kelompok dalam bentuknya yang minimal, yang mengakui keberadaannya dan dimana dia dapat bergantung. Kebutuhan untuk berkelompok ini merupakan naluri alamiah sehingga kemudian muncullah ikatan-ikatan yang dalam islam dikenal dengan istilah ukhuwah. Melihat minimnya pengetahuan tentang ukhuwah, keutamaan serta peranannya dalam islam dalam makalah ini akan dibahas secara singkat dan jelas tentang hal-hal yang berkaitan dengan ukhuwah islamiyah.   1.2. Rumusan Masalah 1. Bagaimana pengertian ukhuwah islamiyah? 2. Apa saja keutamaan dari ukhuwah islamiyah? 3. Bagaimana peran ukhuwah dalam islam? 4. Apa saja...